Kamis, 31 Mei 2012

12 Jika-Untuk Hari Tanpa Tembakau Sedunia

MEMPERINGATI HARI TANPA TEMBAKAU SEDUNIA, SAYA BUNGKUS 12 JIKA INI UNTUK KADO KALIAN SEMUA... :)
JIKA ANDA PEROKOK, INI ADALAH MOMEN YANG TEPAT BAGI ANDA UNTUK BERHENTI MEROKOK!
JIKA ANDA BERALASAN INI HAK ANDA, MAKA JUGA PIKIRKANLAH HAK ORANG-ORANG DI SEKITAR ANDA
JIKA ANDA TIDAK PEDULI DENGAN ORANG LAIN, SETIDAKNYA SAYANGI DIRI ANDA. NIKMAT YANG ANDA RASA ADALAH PETAKA BAGI ORGAN TUBUH ANDA. INI FAKTA. TERIMA...
JIKA ANDA BERDALIH MENYELAMATKAN SAUDARA KITA DI INDUSTRI ROKOK, MAKA JUGA INGATLAH BERAPA JUMLAH NYAWA YANG MELAYANG TIAP HARI KARENA MENJADI KONSUMEN ROKOK
JIKA ANDA BERPIKIR INI KEREN DAN MERUPAKAN GAYA HIDUP, LIHAT LAGI... DI MANA KERENNYA???
JIKA ANDA PERNAH MENDENGAR ROKOK BERMANFAAT, MUNGKIN IYA. TAPI SUNGGUH KERUGIAN YANG IA BERI JAUH LEBIH BESAR
JIKA ANDA MERASA KAYA, TIDAK SEHARUSNYA ANDA HAMBURKAN UANG DENGAN MEMBAKARNYA BERSAMA ROKOK. BANYAK SAUDARA KITA MENUNGGU ULURAN TANGAN ANDA
JIKA ANDA ADALAH PECANDU BERAT SEKALIPUN, AKUILAH... DALAM LUBUK HATI ANDA ADA HASRAT UNTUK BERHENTI MEROKOK. ADA NIAT=ADA JALAN. YAKINLAH!
JIKA ANDA MASIH HIDUP, NIKMATI... BUKAN KURANGI. YA, JANGAN KURANGI UMUR ANDA DENGAN MEMBAKAR SATU BATANG ROKOK LAGI
JIKA BUKAN ANDA YANG PEDULI, SIAPA LAGI?
JIKA BUKAN SEKARANG MELAKUKAN, KAPAN LAGI? JANGAN TUNGGU MALAIKAT MAUT DATANG
JIKA ANDA BUKAN PEROKOK, TETAPLAH PADA JALAN ANDA. JANGAN MEROKOK! BANTU ORANG DI SEKITAR ANDA YANG INGIN BERHENTI MEROKOK. SEBARKAN BETAPA DAMAINYA HIDUP TANPA ROKOK... :)

UNTUK PARA PEROKOK: "SUNGGUH, SAYA TIDAK MEMBENCI ANDA.. SAYA PEDULI" 

.::SELAMAT HARI TANPA TEMBAKAU SEDUNIA::.

luangkan 3 menit waktu anda untuk melihat bagaimana rokok 
mengacaukan dunia dalam video ini... (menggugah)


0 komentar:

Posting Komentar

 

Catatan Sang Abi Copyright © 2012 -- Template created by .::Abirafdieef::. -- Powered by Blogger

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...